Welcome My Blog

Ronaldo Rozalino, S.Sn.,M.Pd

MEMBACA UNTUK MENULIS

MENULIS MEMOTIVASI KITA UNTUK TERUS MENERUS BELAJAR. KARENA SYARAT MUTLAK UNTUK BISA MENULIS ADALAH PENGUASAAN TERHADAP ILMU PENGETAHUAN. KETIKA KITA AKAN MENULIS, MINIMAL KITA HARUS MENCARI DATA DAN IINFORMASI YANG LENGKAP TENTANG YANG AKAN KITA TULIS. INI MENUNTUT KITA UNTUK MEMPELAJARI BANYAK HAL. SALAH SATU MODAL PENTING UNTUK BISA MENULIS ADALAH MEMBACA.

MAKIN SERING KITA MEMBACA, AKAN SEMAKIN LUAS WAWASAN DAN PENGETAHUAN KITA. SEMAKIN BANYAK KITA MEMBACA, MAKA AKAN SEMAKIN BERLIMPAH KOSAKATA DAN REFERENISI YANG KIATA DAPATKAN. DAN ITU ARTINYA SEMAKIN BANYAK PULA HAL YANG BISAKITA TULISKAN.

BAHAN BACAAN MERUPAKAN SUMBER YANG SANGAT PENTING. KITA BISA BELAJAR BANYAK HAL DARI APA YANG KITA BACA. MEMPELAJARI BAGAIMANA MEMILIH TEMA, TEKNIK-TEKNIK BERCERITA, MENYUSUN PLOT, MENGEMBANGKAN KONFLIK DAN LAIN SEBAGAINYA.

BAHAN BACAAN ADALAH MAKANAN BERGIZI YANG AKAN MENJADI SUMBER ENERGI AGAR KITA BISA MENULIS. SEORANG YANG MALAS MEMBACA TULISAN YANG DIHASILKAN AKAN TERASA KERING, BASI DAN MEMBOSANKAN, KARENA HANYA DARI ITU KE ITU SAJA. SEORANG PENULIS SENIOR MENGATAKAN; SANGAT TERASA ANEH, BILA ADA PENULIS YANG TIDAK SENANG MEMBACA, KARENA IA AKAN MENGALAMI STAGNASI, BAHKAN PADA SAAT KARNYANYA MASIH TERUS BERMUNCULAN.

SETIAP PERGI KE TOKO BUKU DAN MELIHAT BERBAGAI MACAM JENIS BUKU YANG BERJUBEL DISANA, SELERA SAYA LANGSUNG TIMBUL, MERASA BERNAFSU INGIN MELAHAP SEMUA BUKU YANG ADA. ATAU SETIDAKNYA MEMBELI SATU BUKU YANG BENAR-BENAR MEMBANGKITKAN INSPIRASI. DAN SETELAH HABIS MEMBACA BUKU ITU, SELALU TERBERSIT IDE-IDE DI PIKIRAN SAYA. IDE-IDE BARU YANG TIMBUL DAN TERINSPIRASI DARI APA YANG TELAH SAYA BACA. MENJADI TUMBUH SEMANGAT BARU UNTUK SEGERA MENULISKANNYA.

TAPI YANG HARUS DI INGAT, JANGAN SAMPAI KITA TERLENA DAN KEASYIKAN TERUS-TERUSAN MEMBACA, SAMPAI LUPA UNTUK MENULIS. SEMUANNYA HARUS TERJADWAL DENGAN BAIK, ADA WAKTU UNTUK MEMBACA DAN ADA WAKTU JUGA UNTUK MENULIS. INI AKAN MEMBUAT SISTEMATIS DAN LEBIH PRODUKTIF.

MEMBACA ADALAH KUNCI UNTUK MEMBUKA JENDELA DUNIA. SETIAP BUKU DAN TULISAN YANG KITA BACA, BAGAIKAN TETESAN-TETESAN AIR HUJAN YANG SUATU KETIKA AKAN MENJADI HAMPARAN LAUTAN YANG LUAS DAN DALAM.( SUMBER ANNIDA_AYYA FADILA )

By.RR

Label: | edit post
0 Responses

Posting Komentar

Komentar ya

Salam PROAKTIF (Produktif Aktif Kreatif Inovatif)

Foto saya
Teluk Kuantan, Riau, Indonesia
Teacherpreneur, Motivator Literation & Education, Teacher Content Creator, Blogger, Writerpreneur, Composser, Arranger, Bussines Owner Leader

My Bisnis Online & Offline (BP Grup)

My Facebook

Best Friend

Bisnis Online Succes (BOS)

BP Grup

BP Grup
British Propolis

Kontak Whats Up (WA)

Kontak Whats Up (WA)
085363554777

Blog Archive